Nama: Eva Jayanti Ruspita
Kelas: 4PA08
NPM: 12512573
Arsitektur Komputer
Kelas: 4PA08
NPM: 12512573
Arsitektur Komputer
sumber: google |
Arsitektur
komputer adalah konsep perencanaan dan struktur pengoperasian dasar dari suatu
sistem komputer . Arsitektur komputer ini merupakan rencana cetak-biru dan
deskripsi fungsional dari kebutuhan bagian perangkat keras yang didesain
(kecepatan proses dan sistem interkoneksinya).
Komponen-komponen
komputer:
Komponen
– komponen dalam sistem komputer terbagi 3, yaitu:
1. Hardware
( Perangkat Keras)
Perangkat
yang dapat kita lihat dan dapat kita sentuh secara fisik, seperti perangkat
perangkat masukan, perangkat pemroses,maupun perangkat keluaran.
a. Processing
Device (CPU)CPU ( Central Processing Unit ) berperanan untuk memproses arahan,
melaksanakan pengiraan danmenguruskan laluan informasi menerusi system
komputer.Unit atau peranti pemprosesan juga akan berkomunikasi dengan peranti
input , output dan storan bagi melaksanakanarahan-arahan berkaitan. Dalam
komputer-komputer modern, kedua unit initerletak dalam satu sirkuit terpadu (IC
- Integrated Circuit),yang biasanya disebut CPU (Central Processing Unit). CPU
memiliki fungsi adalah program-program yang disimpandalam memori utama dengan
cara mengambil instruksi-instruksi, menguji instruksi tersebut dan
mengeksekusinyasatu persatu sesuai perintah. Pandangan sederhananya adalah
operasi pembacaan instruksi (fetch) dan operasi pelaksanaaninstruksi ( execute
).
b. Input
and Output Device
I/O membolehkan
komputer mendapatkan informasidari dunia luar, dan menaruh hasil kerjanya di
sana, dapatberbentuk fisik (hardcopy) atau non fisik (softcopy). Ada berbagai
macam alat I/O, dari yang akrab keyboard, monitordan disk drive, ke yang lebih
tidak biasa seperti webcam(kamera web, printer, scanner, dan sebagainya.Yang
dimiliki oleh semua alat masukan biasa ialahbahwa mereka meng-encode (mengubah)
informasi dari suatu macam ke dalam data yang bisa diolah lebih lanjut oleh
sistem komputer digital. Alat output, men-decode data kedalam informasi yang
bisa dimengerti oleh pemakai komputer.
1) Input
Device
Input Device adalah
perangkat keras komputer yangberfungsi sebagai alat untuk memasukan data
atauperintah ke dalam komputer. Alat-alatnya adalah Keyboard, Pointing Device,
Mouse, Touch screen, Digitizer Grapich Tablet, Scanner, Microphone
2) Output
Device
Output Device adalah
perangkat keras komputer yangberfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai
hasilpengolahan data. Keluaran dapat berupa hard-copy (kekertas), soft-copy (ke
monitor), ataupun berupa suara. Alatnya antara lain adalah Monitor, Printer,
Speaker.
c. Storage
DeviceRegister CPU berukuran kecil sehingga tidak dapatmenyimpan semua
informasi, maka CPU harus dilengkapidengan alat penyimpan berkapasitas lebih
besar yaitu memoriutama. Terbagi menjadi dua yaitu:
1) Internal
StorageAdalah media penyimpanan yang terdapat didalam komputer yaitu:
·
RAM ( Random Access Memory )Untuk
menyimpan program yang kita olah untuksementara waktu. Dapat diakses secara
acak ( dapatdiisi/ditulis, diambil, atau dihapus isinya ).
·
ROM ( Read Only Memori )Memori yang
hanya bisa dibaca dan bergunasebagai penyedia informasi pada saat komputer
pertamakali dinyalakan. Hanya dapat dibaca, tidak bisa mengisisesuatu ke dalam
ROM, sudah diisi oleh pabrikpembuatnya. Berupa sistem operasi yg terdiri
dariprogram pokok, seperti program untuk mengaturpenampilan karakter di layar, pengisian
tombol kuncipapan ketik untuk keperluan kontrol tertentu, dan bootstrap
program. Program bootstrap diperlukan pada saat pertama kali sistem komputer
diaktifkan (booting),yang dapat berupa cold booting atau warm booting.
2) External
StoragePerangkat keras untuk melakukan operasi penulisan,pembacaan &
penyimpanan data, di luar komponen utama,yaitu Floppy Disk, Hard Disk, CD Room,
DVD
2. Software
( Perangkat Lunak)
Software
merupaka rangkaian prosedur dan dokumentasi program yang berfungsi
menyelesaikan masalah yang dikehendaki. Merupakan data elektronik yang disimpan
sedemikian rupa oleh komputer itu sendiri, data yang disimpan ini dapat berupa
program atau instruksi yang akan dijalankan oleh perintah, maupun
catatan-catatan yang diperlukan oleh komputer untuk menjalankan perintah
yangdijalankannya.
3. Brainware
Brainware
adalah orang yang mengoperasikan sebuah komputer, karena jika tidak ada orang
yang mengoperasikan makatidak akan dapat digunakan
Kognisi dan Struktur Kognisi
sumber: google |
Kognisi
menurut Howard (dalam Basuki, 2008) merupakan pemrosesan informasi dengan tiga
pendekatan yaitu pendekatan pertama menekankan cara mengetahui (knowing) dan bukan cara memberikan
respon (responding), pendekatan kedua
menekankan pada struktur mental atau pengorganisasian, dan pendekata ketiga
mempersepsikan individu sebagai makhluk yang aktif, konstruktif, berencana, dan
bukan makhluk yang pasif menerima stimulus dari lingkungan.
Sedangkan
struktur kognisi manusia adalah skema yang mempelajari perihal pemrosesan
informasi yang terjadi pada manusia dari sesuatu yang sederhana yang berasal
dari panca indera kemudian dijadikannya kompleks didalam otak.
Hubungan antara arsitektur komputer
dengan struktur kognisi manusia.
Jika
membahas masalah arsitektur komputer dengan struktur kognisi manusia jelas kita
berpendapat bahwa dua hal tersebut adalah hal yang berbeda dimana arsitektur
komputer merupakan alat yang dibuat oleh manusia sedangkan struktur kognisi
manusia merupakan anugrah ciptaan Tuhan YME. Namun, ternyata terdapat hubungan
antara kedua hal tersebut. Arsitektur komputer merupakan hasil dari pemikiran
manusia, dengan kata lain merupakan hasil dari struktur kognisi manusia yang
bekerja secara produktif. Selain itu, hubungan timbal balik juga terjadi antara
arsitektur komputer dengan struktur kognisi manusia dimana dengan adanya
komputer ini dapat memudahkan manusia dalam kesehariannya terutama dalam
mencari informasi.
Dalam
prosesnya juga terjadi kesamaan antara keduanya yaitu terdapat input, storage,
dan output. Input dalam arsitektur komputer dapat berupa keyboard atau mouse,
sedangkan input dalam stuktur kognisi manusia berasal dari panca indera.
Kelebihan dan kekurangan struktur
kognisi manusia dengan arsitektur komputer
Kelebihan:
-
Manusia memiliki emosi
- Manusia mampu membuat kesimpulan atau
pun mampu mengkaitkan satu kejadian dengan kejadian lainnya
-
Pemikiran manusia lebih kompleks
Kekurangan:
-
Dalam pemrosesan recall, manusia lebih
lambat.
-
Sewaktu-waktu informasi yang tersimpan
dapat terhapus atau bisa disebut dengan lupa
-
Dalam pengoperasian matematika, manusia
lebih lambat
Kelebihan arsitektur komputer
dibanding dengan struktur kognisi manusia:
Solso,
Maclin, & Maclin (2007) menyatakan bahwa walaupun komputer memiliki banyak
kelebihan, namun komputer juga memiliki banyak kekurangan dibandingkan dengan
kognitif manusia, yaitu:
Kelebihan:
-
Pada umumnya komputer dapat melakukan
operasi matematika dan logika dengan sangat cepat
-
Komputer dapat menguji model-model
kognitif dengan sumber daya ruang dan waktu yang lebih hemat
-
Dalam waktu yang sama, komputer dapat
melakukan ribuan simulasi dan menghasilkan ribuan data, dan lain-lain
Kelemahan:
-
Komputer tidak memiliki emosi seperti
manusia
-
Komputer tidak dapat melakukan
generalisasi
-
Komputer tidak mampu memahami pola-pola
yang kompleks
-
Komputer tidak mampu membuat kesimpulan
-
Manusia lebih unggul dalam mengenali
wajah, dan lain-lain
daftar pustaka:
https://www.academia.edu/6504965/Pengertian_dan_Tujuan_ARSITEKTUR_KOMPUTER diakses pada 11
oktober 2015
Basuki, A. M. H. (2008). Psikologi umum. Jakarta: Universitas Gunadarma
http://www.univalabuhanbatu.ac.id/journal/assets/ppr_1_4_1330964842.pdf diakses pada 11
oktober 2015
Solso,
R., Maclin, O. H., & Maclin, M.K. (2007). Psikologi Kognitif. Jakarta: Erlangga
http://www.academia.edu/9901695/Pengenalan_Komputer_Dan_Perangkatnya diakses pada 11
oktober 2015